Home » , » Fungsi dan Pngertian Code Algoritma Sederhana

Fungsi dan Pngertian Code Algoritma Sederhana

Fungsi atau pengertian dari code algoritmanya adalah :
1.      Uses Wincrt   : Membuat referensi ke objek CRT
2.      Var                 : Variabel
3.      Begin              : Mulai
4.     Case                : Mengembalikan hasil/result tertentu jika value =
compare_value. Jika tidak ada nilai hasil yang sesuai, akan mengembalikan hasil setelah ELSE, atau NULL jika bagian ELSE tidak didefinisikan
5.  ClrScr              : Perintah Clear Screen.
6. Write('text')      : Mencetak string(text) ke layar.
7. WriteLn('text') : Mencetak string(text) ke layar dan menambah baris baru.
8. Read(X)           : Meminta input dari pengguna ke dalam variabel X.
9. ReadLn(X)       : Meminta input dari pengguna ke dalam variabel X dan
menambah baris baru.
10. ReadKey        : Perintah untuk meminta penekanan KeyBoard.
11. End.               : Mengakhiri/Akhir program

Kesimpulan dari Program Perhitungan Gaji Pegawai :
Dengan mengisi nama pegawai, golongan (gaji pegawai), status menikah/belum, dan jumlah anak ( jika yang sudah menikah). Maka kita akan mendapatkan hasil berupa :
Gaji pokok, Jumlah tunjangan untuk istri dan jumlah tunjangan untuk anak. Serta total gaji bersih yang kita terima seletah ditambah dengan jumlah tunjangan istri dan anak.

0 komentar:

Posting Komentar